Aspek-Aspek Penting yang Diperlukan dalam Penyuntingan
Menyunting bukanlah pekerjaan yang mudah. Seorang penyunting atau editor harus memiliki pengetahuan kebahasaan yang luas. Lalu, aspek penting apa saja dalam proses penyuntingan?Mari kita simak pembahasan berikut ini. Pengertian Penyuntingan Secara umum penyuntingan atau pengeditan merupakan suatu aktivitas dalam menyiapkan naskah dan sebagainya dengan memperhatikan tata penyajiannya yang bertujuan untuk diterbitkan dalam bentuk cetakan. Sedangkan menurut kalangan penerbit, penyuntingan adalah menyiapkan, menyeleksi, dan menyesuaikan naskah orang lain untuk penerbitan atau penyiaran. Setelah melakukan penyuntingan, harus dipastikan tulisan tidak lagi mengandung kesalahan. Oleh karena itu, penyunting harus menguasai bahasa Indonesia dengan baik seperti Ejaan yang Disempurnakan (EyD) agar dapat memperbaiki tulisan.… Selengkapnya »Aspek-Aspek Penting yang Diperlukan dalam Penyuntingan