fbpx
Lompat ke konten

Bintang Pustaka I Penerbit Buku Pendidikan I Anggota IKAPI

#tipsmenulispemula

Situs dan Aplikasi Parafrase Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia

Situs dan Aplikasi Parafrase Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia

Baik mahasiswa maupun pelajar, bukanlah hal yang asing dengan tugas berupa penulisan esai ataupun makalah. Umumnya, salah satu indikator penilaiannya didasarkan pada orisinalitas tulisan. Anda mungkin pernah atau bahkan seringkali melakukan praktik copy paste dalam prosesnya, karena keterbatasan pengetahuan. Oleh sebab itu, saya kira Anda perlu untuk melakukan parafrase guna tetap menjaga keaslian tulisan Anda. Baca juga: Menggali Prosa Lama Sebagai Bahan Tulisan yang Unik untuk Diterbitkan Agar Tulisan Terhindar dari Plagiarisme, Kenali Aplikasi Anti Plagiarisme 6 Tips Proofreading Agar Tulisan Layak Cetak Mengenal Parafrase Berbeda dengan plagiarisme, parafrase adalah upaya untuk merangkai kalimat yang diadopsi dari kalimat lain, hanya saja… Selengkapnya »Situs dan Aplikasi Parafrase Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia

5 Hal Yang Mesti Dipersiapkan dalam Penulisan Opini

5 Hal Yang Mesti Dipersiapkan dalam Penulisan Opini

5 Hal Yang Mesti Dipersiapkan dalam Penulisan Opini Mungkin Anda pernah merasa marah atau malah senang ketika membaca sebuah berita, entah karena Anda terpikir akan dampaknya, atau Anda menemukan kejanggalan dalam proses kejadiannya. Kemudian ekspresi tersebut Anda tuangkan di atas kertas polos dengan rangkaian kata hingga membentuk beberapa kalimat, paragraf, dan jadilah sebuah artikel. Itulah yang disebut dengan artikel opini. Dapat dikatakan bahwa opini adalah bentuk ekspresi seorang penulis terhadap suatu masalah atau topik tertentu berdasarkan pendapat pribadi. Namun, opini tidak hanya berisi rangkaian kata, tetapi ada gagasan dan ilmu pengetahuan yang dibawa. Bukan pula berisi pendapat semata, melainkan ada… Selengkapnya »5 Hal Yang Mesti Dipersiapkan dalam Penulisan Opini