fbpx
Lompat ke konten

Bintang Pustaka I Penerbit Buku Pendidikan I Anggota IKAPI

#tataletak

Mengenal Kerja Layouter dalam Sebuah Penerbit Buku

Layouter

Agar tercipta sebuah buku yang enak dibaca, peran layouter sangat diperlukan. Naskah yang sudah siap cetak harus diolah kembali oleh layouter. Sehingga tampilannya terlihat cantik, meskipun memuat teks, gambar atau ilustrasi. Penasaran dengan tugasnya, mari kita mengenal kerja layouter di penerbitan buku?   Kerja Layouter Mendesain Tata Letak Buku Secara Artistik   Seorang layouter harus memahami kaidah tata letak, karakter, seni dan lain sebagainya. Karena itu, seorang layouter dituntut memiliki kreativitasan tinggi. Sehingga mampu menyuguhkan tampilan buku yang mempesona. Sehingga sangat membantu meningkatkan penjualan bukunya.   Setelah editor menyatakan sebuah naskah layak cetak, maka proses selanjutnya ditangani oleh layouter. Supaya… Selengkapnya »Mengenal Kerja Layouter dalam Sebuah Penerbit Buku