Manfaat Menulis yang Jarang Diketahui
Manfaat Menulis yang Jarang Diketahui Apakah Sobat Pustaka gemar menulis? Menulis sudah kita lakukan sejak tingkat sekolah dasar. Sebagian menjadikannya hobi atau hanya sekadar tuntutan. Padahal, keterampilan menulis sangat dibutuhkan dalam dunia pendidikan ataupun naik jabatan. Selain mengasah kreativitas, menulis juga dapat menjaga kesehatan mental juga, loh. Kok bisa? Mari simak beberapa manfaat menulis yang jarang diketahui berikut ini. Manfaat Menulis Secara Umum Menulis sebagai sumber penghasilan Banyak penulis memiliki penghasilan yang tidak sedikit, misalnya Raditya Dika, Asma Nadia, dan Andrea Hirata. Mereka mendapatkan royalti dari setiap buku yang terjual. Tidak hanya menulis buku, Anda juga bisa mendapat pundi-pundi rupiah… Selengkapnya »Manfaat Menulis yang Jarang Diketahui