Materi yang disusun dalam buku ini sangat kontekstual dan diupayakan sesuai dengan tema-tema kajian yang telah disepakati oleh para dosen matakuliah Pendidikan Pancasila
namun secara lebih khusus dalam buku ini lebih kepada menonjolkan nilai-nilai Pancasila sebagai core value dalam setiap bab yang dipaparkan dalam buku ini. Demikian, kami masih merasakan perlunya penajaman pembahasan nilainilai Pancasila sebagai landasan kehidupan masyarakat, muatan kandungan, dan inti nilai dalam setiap kajian. Kami mengupayakan pembahasan setiap bab-bab berbasis pendekatan nilai-nilai Pancasila.
Pancasila & Tokoh Pahlawan
Original price was: Rp200.000.Rp160.000Current price is: Rp160.000.
Materi yang disusun dalam buku ini sangat kontekstual dan diupayakan sesuai dengan tema-tema kajian yang telah disepakati oleh para dosen matakuliah Pendidikan Pancasila
namun secara lebih khusus dalam buku ini lebih kepada menonjolkan nilai-nilai Pancasila sebagai core value dalam setiap bab yang dipaparkan dalam buku ini. Demikian, kami masih merasakan perlunya penajaman pembahasan nilainilai Pancasila sebagai landasan kehidupan masyarakat, muatan kandungan, dan inti nilai dalam setiap kajian. Kami mengupayakan pembahasan setiap bab-bab berbasis pendekatan nilai-nilai Pancasila.
Hal demikian dilakukan untuk menjadikan Pancasila benar-benar menjadi basis nilai-nilai bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
Sebagaimana dikemukakan Kuntowijoyo (1986), dalam periode pascanasional, “kita akan lebih terpusat pada penegakan sebuah sistem nasional, mewujudkan sistem bukan persoalan politik, dari ideologi menjadi ilmu. Menjalankan Pancasila sebagai sistem nasional, kita perlu menerjemahkannya ke dalam teori sosial. Pancasila harus berubah menjadi ilmu, menyesuaikan kondisi empiri
masyarakat teknologi informasi dengan cita-cita normatif
Pancasila.”
Weight | 600 g |
---|---|
Penulis | Eva Nur Eviyana dkk |
ISBN | 978-623-94646-4-6 |
Kategori | Kumpulan Esai |
Jumlah Halaman | viii+436 |
Ukuran Buku | 14.5×20.5 cm |
Jenis Kertas | HVS 70 Gram |
Tahun Terbit | September 2020 |