November 2022

Jenis-Jenis Mind Block dan Pengaruhnya Pada Perkembangan Diri

Jenis-Jenis Mind Block dan Pengaruhnya Pada Perkembangan Diri

Mind block adalah kondisi di mana bisa membuat seseorang kehilangan rasa percaya diri, merasa resah, ragu, gelisah, atau bahkan merasa rendah diri. Banyak ahli mendeskripsikan kondisi berikut sebagai upaya penolakan atas sejumlah aksi karena kurangnya rasa percaya diri. Hal ini juga bisa disebabkan pemikiran-pemikiran negatif berdasar pada setiap pengertian dari jenis mind block yang selanjutnya akan dibahas. Selain membahas jenisnya, artikel ini juga akan membahas pengaruh yang akan disebabkan oleh… Selengkapnya »Jenis-Jenis Mind Block dan Pengaruhnya Pada Perkembangan Diri

Tipe Pembaca Jenis Apakah Kamu

Tipe Pembaca Jenis Apakah Kamu?

Membaca buku bagi sebagian orang merupakan sebuah kegiatan yang dilakukan untuk menghibur diri maupun hobi. Namun bagi sebagian orang lainnya, membaca buku merupakan sebuah kegiatan yang dilakukan hanya untuk mencari informasi, memenuhi tujuan tertentu, atau sekadar mengikuti tren. Seiring dengan beragamnya jenis buku, serta banyaknya jenis tujuan orang-orang dalam membaca buku, maka beragam pula tipe-tipe pembaca buku. Setiap dari mereka memiliki ciri khas yang berbeda dari pembaca lainnya. Perbedaan ini… Selengkapnya »Tipe Pembaca Jenis Apakah Kamu?

Tulisan yang Baik adalah Tulisan yang Diselesaikan

Tulisan yang Baik adalah Tulisan yang Diselesaikan

Pernahkah Anda merasakan situasi mandek saat sedang menulis? Situasi yang menjebak anda untuk tidak bisa menulis sama sekali, entah karena kehabisen ide, tidak mood, sibuk, atau karena distraksi lainnya? Jangankan untuk menyelesaikan tulisan, berhadapan dengan laptop atau buku untuk menulis saja rasanya sudah sangat sulit. Sebagai seorang penulis, jelas situasi ini sangat mengganggu dan menghambat tulisan untuk lekas terselesaikan. Lantas, apa saja cara-cara yang bisa dilakukan agar sebuah tulisan dapat… Selengkapnya »Tulisan yang Baik adalah Tulisan yang Diselesaikan

Manfaat Membaca Buku

Manfaat Membaca Buku

Banyak orang mulai membaca buku dengan tujuan yang berbeda-beda. Ada yang sekadar mencari informasi tertentu, menghilangkan rasa bosan, atau mengisi waktu luang. Bagi sebagian orang, membaca buku merupakan kegiatan yang menyenangkan. Beberapa dari mereka menganggap bahwa dari membaca buku, mereka bisa berjalan-jalan menjelajahi berbagai tempat, bahkan menjelajah waktu. Namun, bagi sebagian orang membaca buku merupakan kegiatan yang membosankan. Seringkali, orang-orang yang berpikir demikian merasa mengantuk bahkan bosan ketika membaca buku.… Selengkapnya »Manfaat Membaca Buku