Juni 2022

Mengungkap Rahasia Cara Menulis dan Menerbitkan Buku

Anda ingin menjadi penulis buku? Atau ingin mengkonversi skripsi, tesis dan disertasi menjadi sebuah buku? Menguasai cara menulis dan menerbitkan buku sangat penting untuk dilakukan. Mari kita ungkap rahasianya, agar siapa saja bisa mempraktekkannya! Kumpulkan Bahan Tulisan Sebelum mengajukan tulisan ke penerbit, tentunya sebuah naskah harus siap terbit. Sehingga peluang diterbitkan penerbit mayor terbuka lebar. Termasuk bila Anda akan mencetaknya dengan biaya sendiri atau self publishing. Agar hasil naskah lebih… Selengkapnya »Mengungkap Rahasia Cara Menulis dan Menerbitkan Buku

Mengungkap Rahasia Cara Menulis dan Menerbitkan Buku

Memahami Cara dan Proses Menerbitkan Buku Self Publishing

Setiap penulis pastinya ingin setiap karyanya berlabel buku best seller. Memahami cara dan proses menerbitkan buku sangat penting. Agar bisa mengerti langkah-langkah penting dalam menerbitkan sebuah buku.  Cara Menerbitkan Buku Setidaknya ada dua cara dalam menerbitkan buku. Pertama, Anda bisa mengajukan naskah ke penerbit mayor (major publishing). Kedua adalah menerbitkan buku secara mandiri atau self publishing. Baca juga : 5 Kiat Memilih Jasa Penerbitan Buku Berkualitas Keuntungan Penulis Cetak Naskah di… Selengkapnya »Memahami Cara dan Proses Menerbitkan Buku Self Publishing

Memahami Cara dan Proses Menerbitkan Buku Self Publishing

5 Kiat Memilih Jasa Penerbitan Buku Berkualitas

Anda punya naskah layak terbit? Ingin segera mempublikasikan karya Anda? Anda bisa menggunakan jasa penerbitan buku terpercaya. Karena buku bisa segera diterbitkan dan didistribusikan.  Cermat dalam pemilihannya tentu sangatlah penting. Apa saja yang perlu diperhatikan? Berbadan Hukum dan Resmi Anggota IKAPI Sebagai bentuk profesionalitasnya, maka penerbit harus berbadan hukum. Selain itu, bisa mengajukan diri sebagai anggota IKAPI (Ikatan Penerbit Indonesia). Organisasi ini merupakan asosiasi penerbitan profesional satu-satunya di Indonesia. Sudah… Selengkapnya »5 Kiat Memilih Jasa Penerbitan Buku Berkualitas

5 Kiat Memilih Jasa Penerbitan Buku Berkualitas

5 Tahapan Penyusunan Naskah Sebelum Dikirim ke Penerbit Buku Ajar

Setiap materi kuliah yang disampaikan dosen harus bisa diserap dengan baik oleh mahasiswa. Untuk itu, dibutuhkan buku ajar sebagai alat bantunya. Agar buku ajar bisa tersusun dengan baik, dosen bisa menjalin kerjasama dengan penerbit buku ajar. Berikut tahapan penting dalam menulis buku ajar berkualitas. Tentukan Tujuan Penulisan Buku Ajar Tentunya seorang dosen harus menguasai materi yang diajarkan. Dengan begitu, seluruh tahapan penulisan buku ajar bisa dilalui dengan mudah. Selain itu,… Selengkapnya »5 Tahapan Penyusunan Naskah Sebelum Dikirim ke Penerbit Buku Ajar

5 Tahapan Penyusunan Naskah Sebelum Dikirim ke Penerbit Buku Ajar

Keuntungan Penulis Cetak Naskah di Penerbitan Buku Online

Anda memiliki naskah siap cetak dan ingin segera diterbitkan? Sayangnya, sulit mengatur waktu untuk datang langsung ke penerbit? Mencetak naskah melalui penerbitan buku online adalah solusi terbaiknya. Apa saja keuntungannya? Layanan Gratis Mulai dari Layout, Desain Sampul Hingga Pengurusan ISBN Anda cukup menyiapkan naskah siap cetak. Selanjutnya penerbit akan membantu mengemas buku dengan layout dan desain cover yang menarik. Kemampuan teknis dan artistik sangat diperlukan dalam hal ini. Agar bisa… Selengkapnya »Keuntungan Penulis Cetak Naskah di Penerbitan Buku Online

Keuntungan Penulis Cetak Naskah di Penerbitan Buku Online

Aspek-Aspek Penting yang Diperlukan dalam Penyuntingan

Menyunting bukanlah pekerjaan yang mudah. Seorang penyunting atau editor harus memiliki pengetahuan kebahasaan yang luas. Lalu, aspek penting apa saja dalam proses penyuntingan?Mari kita simak pembahasan berikut ini. Pengertian Penyuntingan Secara umum penyuntingan atau pengeditan merupakan suatu aktivitas dalam menyiapkan naskah dan sebagainya dengan memperhatikan tata penyajiannya yang bertujuan untuk diterbitkan dalam bentuk cetakan. Sedangkan menurut kalangan penerbit, penyuntingan adalah menyiapkan, menyeleksi, dan menyesuaikan naskah orang lain untuk penerbitan atau… Selengkapnya »Aspek-Aspek Penting yang Diperlukan dalam Penyuntingan

Aspek-Aspek Penting yang Diperlukan dalam Penyuntingan

Pengertian, Jenis, dan Tips Menulis Artikel Listicle

Beberapa tahun belakangan ini format penulisan artikel yang dari narasi beralih ke listicle. Listicle merupakan cara populer yang fleksibel digunakan untuk berbagi informasi masa kini. Pada postingan kali ini, kami akan mengulas lebih detail mengenai pengertian artikel listicle, jenis beserta tips menulisnya. Mari kita simak pembahasan berikut! Pengertian Artikel Listicle Kata listicle merupakan perpaduan dari kata list (daftar) dan article (artikel). Artikel listicle disebut juga sebagai artikel yang dibuat dari… Selengkapnya »Pengertian, Jenis, dan Tips Menulis Artikel Listicle

Pengertian, Jenis, dan Tips Menulis Artikel Listicle

Pengertian Tabel, Fungsi, Jenis Beserta Contohnya

Tabel pada dasarnya digunakan untuk menyajikan informasi berupa data hasil dari penelitian. Isi dan terminologi dari tabel disesuaikan dengan konteks data penelitian yang akan disajikan. Oleh karena itu, tabel tersebut disusun secara sistematis dan terstruktur untuk memudahkan pembaca memahami isi tabel secara tepat dan akurat. Untuk lebih jelasnya, sobat pustaka bisa menyimak pembahasan berikut. 1. Pengertian Tabel Berdasarkan KBBI, tabel  adalah daftar yang berisi ikhtisar sejumlah (besar) data informasi, biasanya… Selengkapnya »Pengertian Tabel, Fungsi, Jenis Beserta Contohnya

Pengertian Tabel, Fungsi, Jenis Beserta Contohnya

Tips Mengubah Hasil Penelitian menjadi Buku

Mengubah hasil penelitian menjadi buku merupakan kepuasan tersendiri bagi para akademisi karena tulisan ilmiahnya dipublikasikan secara profesional. Terlebih bagi kalangan dosen dengan mempublikasikan buku dapat menunjang jenjang karir. Dengan mengetahui jenis karakter buku yang dibuat akan memudahkan mengubah hasil penelitian menjadi buku. Sebab penelitian merupakan bahan dasar yang tinggal dibentuk saja menjadi buku. Baca juga: Mengenal Pedoman Menulis Buku Referensi Fungsi Bagian Bab Pendahuluan Pada Buku Referensi Cara Menulis Resensi Buku… Selengkapnya »Tips Mengubah Hasil Penelitian menjadi Buku

Tips Mengubah Hasil Penelitian menjadi Buku